Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Agar Tidak Ketahuan Saat Baca Pesan Grup Whatsapp

Fonetekno - Cara Baca Pesan Whatsapp Tanpa Ketahuan. Media sosial saat ini sudah menjadi kebutuhan sehari-hari bagi masyarakat, terutama anak muda atau biasa disebut generasi milineal. Berbagai macam media sosial yang di tawarkan, seperti facebok, twitter, line dan yang sering digunakan adalah whatsapp.
Cara Baca Pesan Grup Whatsapp Tanpa Ketahuan

Jika kalian adalah pengguna lama whatsapp pasti sudah melakukan banyak chatting, dimulai dari chat pribadi hingga chat grup.

Ketika kalian sedang chatingan di grup tentunya akan ada track record yaitu rekaman jejak tentang info bahwa seseorang yang ada di grup membaca chat kita. Lalu apa jadinya jika kalian sedang tidak ingin orang lain tahu bahwa kalian aktif di WA tapi kalian penasaran dengan isi chat yang ada digrup. Jika kalian buka chatingan grup anggota grup mengetahui bahwa kalian sedang aktif WA karena melihat track record tersebut.

Aduh pasti bikin pusing, tapi tak perlu khawatir lagi tentang persoalan tersebut. Bak kata pepatang dimana ada kesulitan disitu ada jalan. Tepat sekali kalian membuka artikel ini, karena pada artikel kali ini admin akan membahas CARA AGAR TIDAK KETAHUAN SAAT BACA PESAN GRUP WHATSAPP . Gimana pasti bisa mengatasi masalah kalian kan?.

Berikut cara agar tidak ketahuan saat baca pesan grup whatsapp:
Cara ini membutuhkan kuota internet, tapi gak banyak kok. Kalian bisa menggunakan kuota atau wifi agar lebih hemat apalagi wifi gratis hehehe.

Cara Baca Pesan Whatsapp Tanpa Ketahuan


  • Pertama kalian download dulu aplikasi GB chat Offline for whatsapp ( coba kalian cari di google, atau bisa klik link diatas).
  • Setelah selesai di download kemudian kalian instal.
  • Setelah itu kalian slide layar ke kanan.
  • Kemudian kalian Ketuk Tombol Grant Permissions. Lalu berikan izin akses aplikasi.
  • Setelah  kalian memberikan akses izin, kalian klik tombol Done.
  • Nah setelah semua telah selesai proses instalasinya, kalian bisa membaca pesan yang masuk di grup tanpa ketahuan melalui aplikasi GB chat offline.
Gan kok setelah instal aplikasi ini ko tetap ketahuan?  Nah perlu kalian ketahui chat yang tidak akan ketahuan bahwa kalian membacanya adalah chat yang masuk setelah kalian menginstal aplikasi ini, jadi riwayat chat yang sebelum kalin instal aplikasi ini akan tetap terbaca.

Baca Juga:
Oh ya fitur aplikasi ini Bukan hanya grup, Anda juga bisa menggunakan aplikasi ini kepada kontak Anda. Sehingga kontak Anda tidak akan mengetahui apakah Anda telah membaca pesan dia atau tidak.

Tidak hanya dapat membaca pesan grup secara ketahuan, aplikasi ini juga menyediakan berbagai fitur yang tidak ada di aplikasi WhatsApp, seperti mengirim pesan tanpa menyimpan nomor hp, pengulangan teks, dan lain sebagainya. Sekian artikel tutorial yang saya buat semoga artikel ini bermanfaat dan Goodluck!

Posting Komentar untuk "Cara Agar Tidak Ketahuan Saat Baca Pesan Grup Whatsapp"